
Bantu Penjual Peyek,Ringankan Beban Abah Rasim
terkumpul dari target Rp 70.000.000
Setiap pagi, saat fajar mulai menampakkan dirinya, Abah Rasim sudah mulai bersiap. Dengan tubuh yang tak lagi muda, Abah mempersiapkan dagangan peyeknya. Sejak jam 7 pagi, beliau sudah mulai menyusun tumpukan peyek yang baru saja selesai digoreng semalam. Abah Rasim selalu membuat peyek dengan tangannya sendiri, meski lelah dan usianya yang sudah menua.
Tak pernah tahu pasti berapa banyak peyek yang akan terjual di hari itu. Hanya dapat keuntungan 2 ribu perbungkus. Meskipun cuaca panas atau hujan turun begitu deras, ia tetap bertahan di sana. Bukan karena dia tak tahu cara untuk berhenti, tapi karena ada tanggung jawab yang tak pernah bisa ia lupakan.
Duduk si bawa pohon rindang, melihat orang lalu lalang. Seringkali Abah Rasim tertidur di pinggir jalan menunggu pembeli menghampirinya. Wajah penuh harapan, Abah Rasim berharap peyek yang ia bawa akan habis terjual.
Maka dari itu, mari kita bantu sebarkan campaign ini dan berdonasi seikhlasnya. Hasil donasi yang terkumpul akan digunakan untuk membantu modal usaha Abah Rasim. Sahabat berdampak dapat berdonasi dengan cara :
- Klik “DONASI SEKARANG”;
- Masukkan nominal donasinya;
- Pilih metode pembayaran;
- Dapatkan laporan via e-mail.
Beberapa informasi:
*Ayo Kita Peduli merupakan NGOs yang berdiri sejak 2023 dan berada di bawah naungan Ayo Berdampak Berdaya. Dengan tagline #BerdampakBerdaya kami berfokus pada masalah kemiskinan kelas sosial rentan perkotaan dan pedesaan melalui berbagai program dan campaign pemberdayaan untuk upaya peningkatan kesejahteraan.
Contact and More Information:
Instagram: @ayokita.peduli
WhatsApp: +62 821-2908-8174
Email: ayoberdampakberdaya.id@gmail.com
*Dalam membantu penyebaran informasi terkait program ini dan program turunannya dalam fitur "Fundraiser", kami melakukan kolaborasi dengan berbagai pihak mulai dari Media Partner, Organisasi, serta Publik Figur agar informasi mengenai program ini dapat tersebar luas dan menjangkau sebanyak-banyaknya orang untuk berkontribusi bersama.

Bantu Penjual Peyek,Ringankan Beban Abah Rasim
terkumpul dari target Rp 70.000.000