Sharing Happiness
  • Donasi
  • Zakat
    • Zakat Penghasilan
    • Zakat Perdagangan
    • Zakat Emas
    • Zakat Simpanan
  • Infaq
  • Wakaf
Masuk atau Daftar
Pemberitahuan
  • Lihat semua
  • Lihat Semuanya
  • Lihat semua
Home
Donasi
Zakat
Infaq
Wakaf
Masuk
Pusat Bantuan
Tentang Kami
Sepi Orderan Ojol Ini Hidupi 3 Anak Yatimnya Sendirian - 17347

Sepi Orderan Ojol Ini Hidupi 3 Anak Yatimnya Sendirian

Rp 36.785.926
terkumpul dari target Rp 50.000.000
74% tercapai
Rumah Yatim
CAMPAIGN TELAH BERAKHIR
Bantu sebarkan via :
SHARES
  • Detail
  • Info Terbaru
  • Donatur 836
  • Fundraiser
Baca info terbaru dari campaign ini Lihat Sekarang

2 tahun yang lalu, ibu Mayang (39) harus kehilangan suami tercintanya karena penyakit jantung. Kini, ia menjadi tulang punggung untuk menghidupi ketiga anaknya yang masih kecil.

Kirania (12), putri sulung ibu Mayang mengidap penyakit cholelithiasis (gangguan prilaku pada system otak), sedangkan putri keduanya, Fatimah (7) mengidap asma akut sejak lahir. 

Untuk bertahan hidup, ibu Mayang menjadi driver ojol. Dengan menyewa motor milik orang lain, ibu Mayang keliling mencari orderan. Sayangnya, dalam sehari jumlah orderan tidaklah menentu, hanya bekisar 5 -7 orderan saja.

Upah yang didapatkan ibu Mayang tidaklah menentu, hanya 50 ribu per hari. Itupun harus dipotong uang sewa motor 20 ribu/hari nya. 

Dengan upah segitu, tidaklah cukup untuk kebutuhan sehari-hari. Kontrakan yang menunggak 4 bulan, harus segera di bayar. Belum lagi, hutang pengobatan suaminya sebesar 25 juta belum di bayar sama sekali.

Ibu Mayang sangat bingung dengan keadaannya. Tak jarang ia dan ketiga anaknya itu harus makan nasi berlauk garam setiap harinya. 

Melihat keadaan itu, Kirania membantu ibunya dengan berjual gorengan milik orang lain. Setiap pulang sekolah ia berkeliling demi upah 10 ribu. 

"Aku kasihan sama ibu pak, tiap hari pulang malem cari uang biar aku sama adek-adek bisa sekolah,"

Ibu Mayang berharap adanya bantuan biaya hidup untuk meringankan beban di pundaknya. 

#PejuangKebaikan, yuk bantu ibu Mayang 


Disclaimer :
Fundraising ini merupakan bagian dari penggalangan dana Rumah Yatim. Kelebihan donasi yang terhimpun akan disalurkan ke penerima manfaat program-program Rumah Yatim lainnya.

Disclaimer : SharingHappiness.org tidak mewakili dan tidak bertanggung jawab atas segala bentuk informasi pada halaman campaign ini, karena informasi di atas sepenuhnya milik campaigner (penggalang dana).
    Disclaimer : SharingHappiness.org tidak mewakili dan tidak bertanggung jawab atas segala bentuk informasi pada halaman campaign ini, karena informasi di atas sepenuhnya milik campaigner (penggalang dana).
    • donatur-image

    Galang Dana sebagai Fundraiser

    Jadi Fundraiser

    Sepi Orderan Ojol Ini Hidupi 3 Anak Yatimnya Sendirian

    Jabodetabek
    Rumah Yatim
    Rp 36.785.926
    terkumpul dari target Rp 50.000.000
    74% tercapai
    Bantu sebarkan via :
    SHARES
    Campaign ini mencurigakan? Laporkan
    Mau galang dana online seperti ini? Gratis!
    Embed Code
    <iframe src="https://email.sharinghappiness.org/embed/ibumayangry" frameborder="0" width="100%" height="300"> </iframe>

    Selamat campaignmu sudah live dan siap menerima donasi

    Ajak teman dan keluarga untuk berdonasi dengan membagikan link dibawah ini

    Copy

    atau share via

    facebook whatsapp

    SharingHappiness.org

    • Syarat & Ketentuan
    • Tentang Kami
    • Kebijakan Privasi
    • Tim Kami

    Donasi

    • Cara Donasi
    • FAQ

    Program

    • Galang Dana
    • Campaign
    • Zakat

    Yayasan Berbagi Bahagia

    Jl. Jati Indah V No. 5 RT 10 RW 11
    Kel. Gumuruh, Kec. Batununggal,
    Kota Bandung, Jawa Barat 40275

    SH Logo
    © 2015-2025, Sharing Happiness All Reserved